Sunday, November 6, 2016

Cara Mendapatkan Backlink Gratis Dofollow dari Blog Niche Relevan

Backlink dan konten adalah tulang punggung bagi SEO. Semakin unik dan berkualitas konten yang disajikan oleh sebuah situs, semakin besar kemungkinan orang me-link ke situs tersebut. Namun sayang untuk mendapatkan backlink gratis berkualitas tinggi tidaklah mudah.

Backlink Gratis | SEOBlogid

Padahal backlink merupakan faktor terpenting untuk mendapatkan ranking yang bagus di hasil pencarian.

Muncul atau tidaknya sebuah web bila dicari di mesin pencari sangat bergantung kepada tingkat popularitas. Sementara tingkat popularitas sebuah web ditentukan oleh jumlah backlink berkualitas yang dimiliki oleh website itu sendiri.

Jumlah backlink menjadi indikasi pentingnya kehadiran sebuah situs di internet. Semakin berkualitas sebuah situs semakin banyak halaman web yang merujuk ke nama tersebut.

Dan hingga kini blog masih menjadi sumber daya terbesar untuk mendapatkan backlink (link balik) yang berkualitas.

Sebagian besar pemilik web mencari backlink berkualitas dari blog dengan niche relevan dengan niche situs miliknya. Caranya bisa bermacam-macam, salah satunya dengan berkomentar pada blog lain lalu membuat backlink ke nama domain webnya.

Banyak juga tool yang dapat dimanfaatkan untuk mendapatkan backlink dari situs lain. Tool-tool tersebut dirancang untuk menghasilkan sejumlah backlink yang merujuk ke sebuah website.

Namun penggunaan tool otomatis biasanya hanya akan menghasilkan backlink berkualitas rendah yang dapat berakibat buruk bagi blog Anda.

Cara lain untuk mendapatkan backlink gratis dofollow berkualitas Anda adalah dengan guest blogging atau blogger tamu.

Anda dapat mengirimkan artikel pada blog lain yang relevan yang menyediakan ruang untuk blogger membagi artikelnya di sana. Biasanya cara seperti ini akan menghasilkan backlink yang benar-benar berkualitas.

Dengan guest blogging kita dapat menyisipkan link ke dalam artikel yang merujuk langsung ke halaman yang relevan di blog kita.

Nah...

Pernahkah terlintas pertanyaan-pertanyaan berikut dalam hati Anda?

Bagaimana cara mencari blog niche lewat pencarian Google?

Bagaimana cara mencari blog dofollow?

Bagaimana cara mencari blog .edu dan .gov?

Bagaimana cara mendapatkan rangking yang baik di SERP?


Jika jawabannya adalah pernah, berarti Anda berada di tempat yang tepat untuk mengetahui jawaban-jawaban dari pertanyaan tersebut di atas.

Saya akan jelaskan penggunaan perintah pencarian Google untuk mendapatkan backlink gratis dofollow dari blog niche relevan dengan niche blog yang kita miliki.

Cara Mencari Backlink Gratis Dofollow dari  Blog Niche Relevan

Beberapa perintah pencarian Google dapat kita manfaatkan untuk mencari blog yang relevan untuk kita buat backlink. Diantaranya dengan mengaktifkan pencarian dengan perintah CommentLuv dan KeywordLuv.

Format-format perintah pencarian di bawah ini dapat Anda gunakan untuk melakukan pencarian blog niche yang diinginkan.

Caranya ganti parameter pencarian dengan kata kunci atau apa saja yang sesuai untuk menemukan blog berdasarkan niche tertentu.

Kata Kunci +Blog

  • site:.com inurl:blog “niche” “tinggalkan komentar”
  • “Postkan Komentar” Kata Kunci
  • “Postkan Komentar” Kata Kunci
  • “Tulis Komentar" Kata Kunci
  • Kata Kunci “tinggalakan komentar” / “tinggalkan komentar”
  • Kata Kunci “Notify me of follow-up comments?”+”Submit the word you see below:”
  • Kata Kunci “Remember my personal information” + “Notify me of follow-up comments?”
  • Kata Kunci “Notify me of follow-up comments”
  • Kata Kunci “This site uses KeywordLuv”
  • Kata Kunci “Enable CommentLuv”
  • Kata Kunci “You can use these tags”
  • Kata Kunci “Powered by BlogEngine.NET”
  • Kata Kunci “Allowed HTML tags:”
  • Kata Kunci “top commenter”
  • Kata Kunci “This site uses KeywordLuv”
  • Kata Kunci “Enable CommentLuv”
  • inurl:katakunci “commentluv”

Footprints untuk mendapatkan backlink High PR

  • Kata Kunci “Allowed HTML tags:”
  • Kata Kunci site:.ac.id inurl:blog “post a comment” -“you must be logged in”
  • Kata Kunci site:.edu inurl:blog “post a comment” -“you must be logged in”
  • Kata Kunci “if you have a website, link to it here” “post a new comment”
  • “my response on my own website”
  • “leave a comment” “powered by wordpress”
  • site:.gov “powered by wordpress”
  • site:.edu “powered by wordpress”
  • site:.edu “forums register”
  • site:.edu “register iam over 13 years of age forum”
  • site:.edu “message board register”
  • site:.edu “discussion board register”
  • site:.edu “SMF register forum”
  • site:.edu “Powered by PunBB viewforum.php”
  • site:.edu “bulletin board register”
  • site:.edu “vbulletin forum signup”
  • site:.edu “phpbb register forum”
  • site:.edu “punbb register forum”
  • site:.edu “forums post thread”
  • site:.edu “forums new topic”
  • site:.edu “forum new replies”
  • site:.edu “forum signup”
  • site:.edu “forums view thread”
  • site:.edu “forum new topic”
  • site:.edu “forum view thread”
  • site:.edu “forums new replies”
  • site:.edu “forum post thread”
  • site:.edu “Powered by PunBB register.php”

Contoh kasusnya, jika ingin membuat backlink pada kolom komentar blog lain dengan topik belajar internet marketing, Anda dapat mencari blog tujuan dengan mengetikkan perintah "tambahkan komentar" blog belajar internet marketing di pencarian Google lalu tekan Enter.

Lihat contoh berikut:

"tambahkan komentar" blog belajar internet marketing

Jika ingin mencari blog yang menyediakan backlink gratis di kata kunci bukan di bagian nama ikuti cara berikut:

"kata kunci" This site uses KeywordLuv

Blog semacam ini biasanya dimiliki oleh konsultan SEO yang membolehkan klien mereka untuk mendapatkan backlink gratis berdasarkan kata kunci tertentu

Anda dapat menggunakan blog KeywordLuv dan untuk mencari blog KeywordLuv gunakan query dengan kata kunci "Situs ini menggunakan KeywordLuv".

Sementara untuk mencari situs yang menggunakan Wordpress Anda dapat mengetikkan perintah pencarian Kata Kunci “powered by wordpress”

Kesimpulan

Masih banyak cara lain untuk mendapatkan backlink gratis dofollow dari situs High PR, tergantung dari pengalaman masing-masing. Artikel ini hanyalah salah satu cara dari banyak teori yang ada. Saya sarankan dalam membangun backlink agar jangan terlalu agresif :), batasi per hari hanya 3 atau 5 buah backlink. Saya kira hanya ini yang dapat saya informasikan, jika Anda punya ide yang ingin dibagikan di sini seilahkan berkomentar di bawah ini.

Lihat juga Google: Link Dari Situs Dewasa Tidak Selalu Dianggap Spam

Abu Yusuf

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

20 comments:

  1. Agen Slot Online Terpercaya 2021 - 2022 | Situs Judi Slot Online Terbesar dan Terbaik | Daftar Situs Slot Online Terbaik dan Terlengkap Mansion77

    VERY GOOD CONTENT, THANKYOU FOR SHARING!!

    MANSION77
    AGEN SLOT
    JUDI SLOT ONLINE
    SLOT ONLINE GACOR
    SLOT ONLINE MANSION77
    AGEN SLOT GACOR
    MY BLOG MANSION77

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. Maniak123 I also have written a beautiful article on how to make you website

    ReplyDelete
  4. hey dude your post its so nice, im so like it,dont forget to join my article
    AGEN SLOT ONLINE

    ReplyDelete
  5. wow bro youre so amazing, im so excited for the next post, btw dobnt forget to join my article
    SLOT ONLINE AMAN DAN TERPERCAYA

    ReplyDelete
  6. 4K Video Downloader allows us to download and save video, audio, and subtitles from the Internet in high quality.

    ReplyDelete